Cara Membuat Tampilan Web Mobile Friendly

Cara Membuat Tampilan Web Mobile Friendly

Tampilan mobile friendly memang unik dan menarik, website pengembang sering kali menampilkan hasil edit dari suatu prpgram yang mendukung dua tampilan pada perangkat smarthphone dan dekstop. template merupakan sebuah tampilan awal di halaman situs website. sedangkan template berfungsi untuk mempercantik tampilan website. Sehinga dapat menarik pengunjung atau traffic dari Search engine, karna enak di lihat. Dengan catatan bahwa templates atau themes website tersebut ringan, dalam arti mudah loading. 
Semakin berkembangnya dunia teknologi website semakin banyak template dan macamnya tergantung dari pemilik website yang ingin mengelola websitenya seperti ap.
Apakah maksud Website Mobile Friendly?
Mungkin dari sebagian yang awam atau blogger pemula belum mengerti dengan istilah ini akan sedikit bertanya-tanya tentang apa sih maksud website yang mobile friendly? Mobile friendly sudah kita pahami bersama dengan penjelasan di atas adalah website yang bisa diakses dari Desktop danperangkat Mobile agar mudah dilihat dan dibaca tanpa harus memiliki website lain yang dikhususkan untuk Mobile.
Mengapa website mobile friendly jarang yang menggunakan?
Namun tahukah anda, bahwa sebenarnya website yang paling banyak di cari adalah website yang sudah mendukung mobile friendly. website mobile-friendly dipilih karena memang lebih ringkas, artinya Anda tidak perlu memiliki dua versi website (desktop dan mobile) secara tampilan web agar bisa diakses dari 2 perangkat, antara desktop atau perangkat mobile (smartphone).
Dengan menggunakan website mobile-friendly dapat  menjamin tampilan yang sempurna atau sama di antara kedua perangkat, baik itu mengakses website menggunkan mobile atau mengakses website menggunakan  versi desktop (laptop/notebook).
Apakah website/Blog saya sudah mobile Friendly?
Untuk menjawab pertanyaan anda yang ingin belajar tentang website mobile friendly, anda dapat menguji website atau URL Domain website atu URL Domain blog anda disini. Untuk lebih mudahnya perhatikan gambar tampilan dibawah ini :

Keterangan Gambar :
Masuk ke dalam developer google website tools mobile friendly Klik mobile-friendly test
Masukan nama domain/website anda ---> Klik enter/ok pada kotak Analyze/jalankan pengujian
Jika website anda tidak mobile friendly, Tenang Gan!!
Jalan hidup masih panjang,, ha.ha.ha :v

Memilih Templates/Themes website mobile Friendly
Untuk mendapatkan template/Themes mobile friendly di era tahun 2017 dimana teknologi informasi komputer berkembang pesat sangatlah mudah untuk mendaptkannya. Dengan catatan anda mau belajar.untuk  Template/themes website yang mobile friendly, anda dapat memilih template versi gratisan atau anda mau yang premium (berbayar) yang dapat dipesan secara online, silahkan ikuti trik-trik di bawah ini :
Masuk ke dalam website ini untuk memilih template mobile friendly Arlina design Mobile Friendly Templates
maka tampilan browser anda, akan seperti di bawah ini:

Silahkan pilih template yang anda kehendaki, mulai dari yang premium, Free (gratis) templates, dan lainnya. Untuk blogger pemula, biasanya lebih suka menggunakan template free, atau itu terserah kebutuhan pembaca.
Bagaimana ciri-ciri website yang sudah Mobile Friendly?
Untuk mengetahui apakah website anda sudah ramah pada perangkat mobile, anda bisa mengecek dengan mudah menggunakan perangkat handphone, tablet, atau gadget yang anda miliki. Umumnya menggunakan smartphone.
Ciri-ciri website/blog yang sudah mobile friendly dapat terlihat pada gambar berikut (versi gambar desember 2016):


masuk ke halaman ----> masuk ke Tools Mobile Friendly (isikan alamat website anda!)
Bila sudah selesai akan muncul kata : Awesome! This page is mobile friendly.
Selamat, anda sudah berhasil memasang templates/themes mobile friendly dengan alamat atau URL Domain yang sama dalam web anda.

Catatan, jika gagal 
Masuklah ke dashboard blogger anda klik Dashboard Blogger
Pilih Template > kemudian > edit HTML.
Setelah itu cari kode <head>, untuk lebih mudah tekan CTRL+ F
Letakan kode HTML berikut :
<meta content='width=device-width,initial-scale=1.0,minimum-scale=1.0,maximum-scale=1.0' name='viewport'/>
Tepat dibawah kode <Head> atau sebelum kode <body>
Demikian ulasan saya yang sangat sederhana tentang cara membuat tampilan web template atau Themes Mobile Friendly di website. Semoga bermanfaat.
Bila ada yang kurang jelas atau ingin ditanyakan, silahkan tulis dikolom komentar

Related Posts

Cara Membuat Tampilan Web Mobile Friendly
4/ 5
Oleh